Selasa, 13 Desember 2011

ANALISIS MODEL KAIDAH PEMENGGALAN SUKU PERTAMA PADA KATA BAHASA INDONESIA: KASUS PADA HURUF AWAL B

Pendahuluan : Dari analisa yang kami lakukan dalam artikel ini, dalam pendahuluan tidak terdapat kesalahan dalam penulisan. Tetapi ada beberapa point penting yang kurang baik yaitu terlalu banyak kosa kata asing yang digunakan. Seharusnya sebisa mungkin menggunakan padanan kata dalam Bahasa Indonesia.

Isi : penulisan isi pada tulisan ini keseluruhannya sudah baik , penulis bisa menempatkan kata-kata dengan tepat, hanya saja penggunaan bahasa penjelasannya masih sulit dimengerti para pembaca artikel ini.

Kesimpulan : Dari uraian kesimpulan ternyata tidak memberikan jawaban masalah dari pendahuluan misalnya pengenalan kata oleh computer melalui kaidah tertentu.

Daftar pustaka : penulisan daftar pustaka menggunakan cara penomoran terurut sehingga memudahkan pembaca menemukan jawabannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar